You Are Here: Home » Cake » Resep Klapertaart Keju tanpa oven


Bahan :
  • 300 gram tepung maizena
  • 50 gram tepung terigu
  • 100 gram keju cheddar parut
  • 25 gram margarin
  • 5 butir kuning telur
  • 100 gram gula pasir
  • 500 ml susu cair
  • 25 gram susu bubuk
  • 50 gram butter
  • 100 gram kelapa muda
  • 100 gram kenari, cincang kasar
  • 100 gram kismis
  • 1 sendok teh vanili
  • 1/2 sendok teh garam
Cara membuat :
  1. Rebus kelapa muda, gula pasir, garam dan margarin sambil diaduk sampai mendidih menggunakan air kelapa muda 500 ml.
  2. Larutkan tepung maizena dan tepung terigu dan susu cair dan telur, tuang ke rebusan kelapa muda sambil diaduk rata. Tambahkan kenari , keju dan kismis, masak hingga adonan mengental.
  3. Tuang ke dalam pinggan, taburkan kenari dan keju kemudian masukkan ke lemari pendingin. Sajikan dingin
Tags: Cake

0 comments

Silahkan tinggalkan komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Featured Post

Resep Ayam Goreng ala Malaysia

Selamat Malam, hasil dari Resep Ayam Goreng ala Malaysia ini mungkin sreing anda jumpai di dalam serial kartun  Upin dan Ipin yang taya...