You Are Here: Home » Soup » Sop Buntut Kacang Merah

selamat malam..
pada postingan kali ini saya ingin berbagi resep untuk membuat sop atau sup atau soup..yaitu ox tail soup with red bean..atau bahasa Indonesianya sop buntut kacang merah ^^..begini loh resepnya:


Bahan :
750 gr buntut sapi
2 lt air
300 gr kacang merah
2 sdm margarin
2 btg daun bawang
2 btg seledri
2 sdt garam
1/2 sdt merica bubuk
1 buji pala, 3 biji cengkih
Bahan yang dihaluskan :
10 siung bawang merah
5 siung bawang putih
Cara Membuat :
1 Rebus buntut yang telah dicuci
bersih, tambahkan irisan daun
bawang dan seledri
2 Tumis bumbu halus dengan 2
sdm margarin hingga harum.
Masukkan tumisan bumbu
kedalam panci rebusan bumbu,
tambahkan garan. Masukkan
merica, pala yang sudah
dihaluskan dan cengkih
3 Sajikan selagi hangat
Tags: Soup

0 comments

Silahkan tinggalkan komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Featured Post

Resep Ayam Goreng ala Malaysia

Selamat Malam, hasil dari Resep Ayam Goreng ala Malaysia ini mungkin sreing anda jumpai di dalam serial kartun  Upin dan Ipin yang taya...